Rabu, 24 Juli 2013

Jakarta Green Monster

Jakarta green monster merupakan komunitas relawan peduli lingkungan yang pada awalnya tertarik untuk melindungi Suaka Margasatwa Muara Angke. Ancaman terhadap habitat basah yang merupakan satu-satunya lahan basah alami di dalam  perkotaan makin meningkat seiring dengan kemajuan pembangunan dan bertambahnya penduduk. Sampah yang meluap dari sungai Angke merupakan ancaman utama karena menghambat pertumbuhan mangrove dan mematikan sehingga akhirnya satwa-satwa endemik menjadi punah.

Untuk info lebih lanjut :
email : jakartagreen_monster@yahoo.com

joint us... :) 

1 komentar: